Biografi & Profil
- 1 September 2014
Gondo Kusumo
Sore itu, kami berkesempatan berbincang dengan Gondo Kusumo di lobby Hotel Bumi Surabaya. Sembari menikmati secangkir kopi, dia mengisahkan perjalanan hidupnya serta harapannya untuk Yayasan Bhakti Sosial Margo Utomo. Merasa diberkati dengan sebuah kehidupan yang harmonis, Gondo Kusumo kini mendedikasikan hidupnya untuk menolong sesama lewat keikutsertaan dalam berbagai organisasi. Berikut obrolan tim redaksi Buletin Margo Utomo dengan Wakil Ketua III.0 Komentar
- 7 April 2014
Wu Brothers : Persaudaraan Untuk Membangun Bisnis Bersama
Redaksi Bulletin Margo Utomo memiliki kesempatan untuk mewawancari Wu Brothers, panggilan beken dari Widi Bersaudara yaitu Eko Widiyonarso (Wu Shen Li), Dwi Widi Saputra (Wu Shen Ping), dan dua kembar bungsu Tri Widi Darmanto (Wu Shen Ming) & Catur Widi Darwiyono (Wu Shen Ho).0 Komentar
Total Pages:(1)
[1]